JPnews

Cakrawala Nusantara

SPORT

Surabaya Diguyur Hujan Deras Latihan Unika Bajul Ijo Libur

Surabaya hujan deras mulai Sabtu dinihari hingga pagi. Sehingga, caretaker Pelatih Totok Risantono meliburkan latihan Unika Bajul Ijo sebab dihadiri 4 pemain

AIA Gandeng Tottenham Hotspur Coaching 100 Anak Surabaya

AIA Sepak Bola untuk Negeri kembali. Kini dua pelatih Shannon Chole Moloney dan Jerome Joseph Baker dari Tottenham Hotspur memberikan coaching 100 anak Surabaya

9 Penggawa SamRat FC Berikan Tekanan Galaxy Kebonsari

Dua peluang emas SamRat FC lewat heading King Harun masih gagal membuahkan gol. Meski terus menekan tuan rumah Galaxy Kebonsari, skor tidak berubah kalah 1-2

Sikap Tegas Erik ten Hag Buntut Wawancara Kontroversial Cristiano Ronaldo

Dalam laporan itu pula Erik ten Hag disebut rela menunda liburannya demi berdiskusi dengan petinggi klub terkait wawancara kontroversial Cristiano Ronaldo

Teknologi Ofsaid hingga Wasit Perempuan Warnai 6 Hal Baru Piala Dunia 2022 Qatar

Teknologi sensor dan kamera bisa membantu fans dan penonton di rumah memahami keputusan wasit, karena data digunakan memproyeksikan gambar 3D di layar stadion

PSSI Jatim Berikan Pelatihan Panpel Liga 3 Standar AFC

SURABAYA, JPNEWS.id – Berkaca dari tragedi Kanjuruhan Malang, Asprov PSSI Jatim membuat tindakan preventif dengan memberikan edukasi Panpel Liga 3 Jawa Timur, Senin (14/11/2022) di Stadion GBT, Surabaya. Menurut Sekretaris PSSI Jatim, Dyan Puspito Rini mengatakan, pihaknya sengaja menggelar “Workshop…

80 Petarung Jalani Seleksi Akhir Muaythai Jatim di Brigif 2 Marinir

“Tadi seleksi akhir teknik dan taktik jadi titik berat penilaian. Hasilnya dikombinasi tes fisik,” kata Ketua Pengprov Muaythai Indonesia Jatim, Baso Juherman

Buka Kans Pemain Anyar Unika Bajul Ijo U17 dan Sasana Bhakti Latihan Bareng

“Ini selama jadwal kompetisi belum jelas. Nanti, tidak masalah kalau seleksi tambahan untuk mengganti pemain yang tidak aktif,” terang kolektor Mercy Tiger ini

Tampil Konsisten, Kahfi de Rossi Sandang Ban Kapten tim Sasana Bhakti

Sayang pemain 16 tahun ini belum bisa membantu kemenangan lantaran timnya gagal memenuhi syarat minimal 7 pemain sehingga pertandingan terpaksa dihentikan wasit

KONI Jatim Segera Launching Puslatda dan Penyerahan Bonus PON XX Papua

Deddy Suhajadi mengatakan tim puslatda sudah terbentuk dengan 367 atlet dan 116 pelatih hasil tes yang dilakukan oleh Binpres maupun Badan Diktar KONI Jatim

You cannot copy content of this page