JPnews

Cakrawala Nusantara

Tahun: 2022

Yusuf Money Kantongi Pemain yang Siap Tampil di Porprov 2023

“Yang jelas kita sudah dapat pemain-pemain yang siap bertanding di porprov,” tutur Yusuf Money, pelatih kepala tim sepak bola Kota Surabaya usai seleksi.

3 Calon Pelatih Tim Futsal Jatim

Mereka menjadi kandidat pelatih karena mengantongi lisensi AFC Level 2. Merupakan lisensi tertinggi pelatih futsal di Indonesia saat ini

Pengurus Kota IMI Surabaya Resmi Terbentuk 

Penetapan kepengurusan ini dihasilkan dari rapat pleno Pengprov IMI Jatim pada Senin (26/12). Total, ada 57 orang yang masuk dalam kepengurusan Pengkot IMI…

Awali Seleksi Porprov, Manajer Tatag Triwibowo: Target Juara!

“Kami menggelar seleksi lebih awal untuk mencapai target juara Porprov 2023,” ujar Tatag Triwibowo, Manajer tim sepak bola Porprov Kota Surabaya, Selasa …

Rama Aimar Siswa Cilik Pertama SSB PSG Unika Gununganyar

Siswa kelas 4 SD Al Hikmah Gayungsari tersebut, disambut pelatih Abdul Azis dengan serah-terima perlengkapan sepak bola berupa kostum tim, sepatu, deker…

Yayasan Indonesia Menegakkan Sunnah Khitan Laser 60 Anak

Tak hanya dari Kawasan Wisata Religi Sunan Ampel, peserta khitan massal juga datang dari sejumlah daerah di Surabaya, seperti Simo hingga yang terjauh dari…

Diminati Siswa, SSB PSG Unika Bakal Terima Bantuan Bola

Bisa sekaligus latihan bareng skuad Unika Bajul Ijo U17 Soeratin menjadi daya tarik tersendiri. Pasalnya, tim ini dihuni pemain-pemain muda di level nasional

Seleksi Sepak Bola Porprov Surabaya Dimulai Selasa Depan

Sempat dikabarkan dimulai hari Rabu ini, akhirnya seleksi porprov diundur Selasa depan, menjawab kabar-kabar yang tidak jelas sumbernya.

Unika Bajul Ijo U17 Select Ditahan 2-2 PSAL U16

Memasuki paruh kedua, skuad utama Bajul Ijo U17 Soeratin mulai ditampilkan. Hasilnya, berbalik unggul 2-1 lewat kaki Bisma dan Abraham.

Askot PSSI Kota Surabaya Gelar Sarasehan Bahas Sejumlah Agenda

Mengawali kegiatan, oleh Sekretaris Guntur Rahmawan dibacakan SKep kepengurusan askot dengan total 73 personil yang telah disahkan oleh Asprov PSSI Jawa Timur.

You cannot copy content of this page