Wali Kota Surabaya Ajak Warga Jaga Harmoni Kebajikan
SURABAYA, JPnews.id – Di penghujung tahun 2025, Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, kembali menegaskan komitmennya untuk menjaga persatuan di tengah keberagaman yang ada di Kota Pahlawan. Ia menyerukan agar seluruh warga Kota Surabaya, tanpa memandang latar belakang suku dan agama,…
Silaturahmi dengan Pendidik Agama, Wali Kota Eri Cahyadi Minta Mereka Cetak Anak-Anak yang Akhlakul Karimah
“Saya minta tolong kepada njenengan (pendidik agama) semua untuk menciptakan anak-anak yang mengerti agamanya. Jadikan anak-anak yang memiliki akhlakul karimah”


















