Putra Perak Menang Dramatis, Dua Tepisan Kiper Syahriel Sudahi Kiprah Haggana di Babak 16 Besar Piala Soeratin U-13 PSSI Surabaya
Ketegangan makin menjadi-jadi manakala penendang pertama Putra Perak gagal melaksanakan tugas dan membuat Haggana di atas angin.
Kalahkan Bintang Utama 0-3, Unika Putra Perak Lolos Grup D Piala Soeratin U-13 Surabaya
Kemenangan ini Unika Putra Perak mengumpulkan 12 angka hasil empat kali menang menggeser posisi Bintang Utama koleksi 10 poin.
Unika Bajul Ijo ke Babak 24 Besar Piala Soeratin U-17 Jatim usai Tahan Imbang 0-0 Deltras Sidoarjo
Menempatkan Unika Bajul Ijo di posisi runner-up dengan meraih 5 angka. Hasil dua kali imbang dan sekali menang menempel juara grup 8 Deltras
Sepak Bola Sidoarjo Buka Kemenangan Porprov VIII Jatim 2023
3 gol Sidoarjo dicetak Miko Ari menit 38, Achmad Dwi 42′ dan Jonathan Arya 52′. Manajer tim Budi Basuki bersyukur timnya meraih kemenangan.
Liga Persebaya U-15 Maesa Kalah 1-3 dari PSAL, Ini Hasil Lainnya
Game kelima Liga Persebaya U-15 ini berlangsung di bawah terik matahari yang menyengat berlangsung dalam tempo sedang.
Timnas Indonesia U-22 Juara SEA Games Kamboja
Pada laga ini timnas Indonesia U-22 tak bisa menurunkan bek kiri Pratama Arhan yang diganjar kartu merah di semifinal. Posisi bek kiri …
Sparing Kedua, SSB PSG Gununganyar Kembali Kalah Tipis 2-3 dari PS Sinar Harapan U13
Menjamu SSB Sinar Harapan U13 Tulangan, Sidoarjo, anak didik pelatih Abdul Azis itu kalah tipis 2-3.
Ujicoba Kedua, Tim Sepak Bola Porprov Surabaya Gilas 3-0 IM Tanpa Balas
Jalannya pertandingan di babak pertama, mutlak dikuasai IM lewat skema dua sentuhan. Sementara tim porprov terus mencari pola permainan yang didapatkan…
Sesi Ketujuh Fakhri Husaini, Porprov Surabaya Menang Tipis 2-1 Lawan Elfaza
Dalam pertandingan yang dipimpin wasit King Haroen tersebut, tim porprov yang bertindak tampil dominan terutama di 30 menit babak yang pertama dan kedua.
Liga Top Skor, Gelandang Gators Darrel Reswaranto Cetak Gol Mirip Marselino Ferdinan
“Alhamdulillah, hari ini, Sabtu (7/1/2023) siang, tim Gators Surabaya diberikan kemenangan 2-0 lawan Garuda Putra Magetan. Gol terjadi di babak kedua (salah …


























