Panen Raya Jagung Simbolis Kota Batu dari Desa Pendem
BATU, JPnews.id – Pemkot Batu mengikuti Panen Raya Jagung Serentak Kuartal I secara nasional sebagai bagian dari program Swasembada Pangan 2026. Saat ini di Kota Batu, kegiatan tersebut sebatas simbolis, karena tanaman jagung masih belum memasuki masa panen. Wakil Wali…
Petik Jeruk Siam Tutur Pasuruan, Gubernur Boyong Anak Cucu
PASURUAN, JPnews.id – Gubernur Khofifah Indar Parawansa memanfaatkan momen libur tahun baru 2026. Dengan mengunjungi sentra jeruk siam di Desa Kayu Kebek, Kecamatan Tutur, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, Sabtu (3/1). Kunjungan ke sentra jeruk siam Tutur Pasuruan tersebut, sekaligus menegaskan…
Sinergi Jawa Timur Pastikan Aman Malam Tahun Baru 2026
SURABAYA, jpnews.id – Gubernur Khofifah Indar Parawansa bersama Wagub Emil Elestianto Dardak meninjau kesiapan pengamanan malam pergantian Tahun Baru 2026. Bersinergi dengan forkopimda, mereka mendatangi sejumlah titik strategis di Surabaya, Rabu (31/12/2025) malam. Peninjauan pengamanan malam tahun baru 2026, bersama jajaran…
2 Jembatan di Pacitan Kembali Terkoneksi pasca Bencana
PACITAN, Jpnews.id – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau perkembangan pelaksanaan rekonstruksi dua jembatan di Desa Tambakrejo, Kabupaten Pacitan, Senin (22/12). Dua jembatan yang ditinjau yakni Jembatan Lingkungan Dusun Kwaron serta Jembatan Dusun Tambaan yang memiliki peran strategis sebagai…
Hari Ibu 2025, Gubernur Jatim Ajak Bahagiakan Perempuan
PACITAN, Jpnews.id – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memaknai Peringatan Hari Ibu Nasional ke-97 yang dirayakan tanggal 22 Desember 2025 sebagai momentum mengajak semua elemen untuk membahagiakan perempuan serta meneguhkan peran strategis perempuan dalam pembangunan bangsa. Menurut Khofifah, pemberdayaan…
Pasar Murah di Bojonegoro Penuhi Kebutuhan Logistik Warga
BOJONEGORO, JPnews.id – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa terus bergerak melakukan langkah pengendalian harga bahan pokok atau sembako jelang momen Nataru. Sebagai wujud nyata, Gubernur Khofifah menggelar Pasar Murah ke-300 di Halaman Balai Desa Kapas, Kecamatan Kapas Kabupaten Bojonegoro,…
Bikin Paspor Baru di Kantor Imigrasi Surabaya Ternyata Mudah
SIDOARJO, JPnews.id – Mengurus sendiri paspor baru ternyata sangat mudah, tidak seperti bayangan kita. Ini sebagaimana pengalaman Kahfi deRossi saat mendatangi kantor Imigrasi Surabaya di Raya Juanda, Sidoarjo, Jawa Timur, Rabu (17/12/2025) siang. Begitu sampai pintu masuk gedung layanan, sudah…
Lora di Bangkalan Diduga Cabuli Santri Jadi Atensi Polda Jatim
BANGKALAN, JPnews.id – Polda Jawa Timur (Jatim) mengambil alih penyelidikan kasus dugaan pencabulan yang melibatkan seorang anak kyai yang kerap dipanggil Lora atau Gus, pengasuh pondok pesantren di kawasan Galis, Bangkalan. Laporan langsung dari korban ke Polda Jatim memicu eskalasi…
Ahmad Riyadh: Raja Siahaan Jadi Kandidat Tunggal Ketua Asprov
SURABAYA, JPnews.id – Ketua Asprov PSSI Jawa Timur, Ahmad Riyadh, menyampaikan bahwa hingga batas waktu pendaftaran sementara. Raja Siahaan menjadi kandidat tunggal yang menyatakan kesiapan maju sebagai calon ketua asprov pada kongres pemilihan mendatang. Hal tersebut, Ahmad Riyadh sampaikan pada saat memberikan keterangan pers terkait perkembangan…
Liga 4 Jatim Piala Gubernur, Tuban Catatkan Sejarah
TUBAN, JPnews.id – Pertandingan grup C antara tuan rumah Persatu menjamu Bojonegoro FC membuka putaran Liga 4 Piala Gubernur Jawa Timur resmi, Minggu (7/12/2025) di Stadion Tuban Sport Center. Ketua Asprov PSSI Jatim, Ahmad Riyadh menyebut Tuban mencatatkan sejarah baru…


























