Putra Perak Menang Dramatis, Dua Tepisan Kiper Syahriel Sudahi Kiprah Haggana di Babak 16 Besar Piala Soeratin U-13 PSSI Surabaya
Ketegangan makin menjadi-jadi manakala penendang pertama Putra Perak gagal melaksanakan tugas dan membuat Haggana di atas angin.